Mulai dari kecil saya telah berteman
yang namanya Rian G.P kemudian sejak dari kecil juga kami selalu bermain
bersama dan orang tua saya pun telah menganggap sudah seperti keluarga sendiri,
beberapa tahun kemudian kami berdua beranjak dewasa dan kami mulai memasuki
kehidupan masing – masing, akan tetapi disaat salah satu diantara kita ada yang
libur pasti akan main bersama, terkadang kami dilihat oleh orang orang seperti
adik kakak yg selalu main bersama.
Dan kenapa saya memilih Rian sebagai
sahabat saya karena dia berbeda dengan teman – teman saya yang lainnya yang
cuma ada ketika saya lagi senang atau bahagia dan ketika saya lagi susah atau
dibawah mereka tidak ada kecuali sahabat saya yang satu ini Rian
Misalnya saja ketika terjadi sesuatu
dijalan yang dapat saya hubungi dan langsung menolong saya cuma Rian yang
lainnya tidak ada, itu salah satu perilaku yang menunjukan bahwa Rian memang
sahabat yang selalu ada disaat saya senang dan disaat saya sedang susah atau
tidak bahagia
Kemudian sampai sekarang ini kami
berdua pun masih selalu main bersama, misalnnya jalan jalan ke suatu tempat dia
mengajak pacarnya dan saya pun mengajak pacar saya dan bisa dibilang doubledate
haha, dan kami berdua pun saling bilang kalau kita sudah sukses nanti jangan
lupa dengan persahabatan kita ini yah, you are my best friend
Tidak ada komentar:
Posting Komentar